DKISP Kabupaten Banggai

Luwuk

Tahun 2023, Tiga Kecamatan di Banggai akan Mekar

1193
×

Tahun 2023, Tiga Kecamatan di Banggai akan Mekar

Sebarkan artikel ini
Editor: Sofyan Labolo Sumber Berita
Ketua Komisi 1 DPRD Banggai Irwanto Kulap (Foto: Sofyan Labolo)

Selanjutnya dua kecamatan yang berada pada dapil II.

Wanto-sapaannya kembali menjelaskan. Yakni Kecamatan Kabetean yang merupakan pecahan dari Kecamatan Pagimana.

Kemudian di Kecamatan Nuhon. Untuk kecamatan ini ada tiga pilihan nama kecamatan baru.

Selain Hek Raya, Nuhon Timur juga ada wacana nama Kecamatan Julutumpu.

“Apapun nama kecamatan dari pemekaran Kecamatan Nuhon tadi, yang jelas bersyarat secara administratif,” ucap Irwanto.

Baca:  Bupati Amirudin Suntikan Semangat untuk Peserta Seleksi Calon Paskibraka Banggai

Selanjutnya pemekaran pada wilayah Kecamatan Bunta. Wacana yang berkembang daerah otonom baru (DOB) itu bernama Kecamatan Bunta Timur.

“Syarat jumlah desa belum terpenuhi. Karena baru 9 dari 10 desa yang mendasari regulasi. Tapi peluangnya ada. Yakni mekarkan desa Toima,” kata Sekretaris DPD Partai Golkar Banggai ini.

Sebagai wakil rakyat, Irwanto berjanji akan menyikapi serius perjuangan Bupati Banggai sekaligus aspirasi warga itu.

Caranya tekan Wanto, mendorong dana pemekaran pada tahun anggaran 2023.

Selain kecamatan, Kabupaten Banggai juga akan memekarkan desa.

Dari 65 desa yang sebelumnya diusulkan Bupati Amirudin, hanya 5 desa yang berpotensi mekar karena bersyarat. *

Kunjungi kami juga di:

error: Content is protected !!