Info BMKG: Peringatan Dini Cuaca Sulawesi Tengah 15 Maret 2023

oleh
Ilustrasi

Luwuk Times— Info Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) terkait peringatan dini wilayah Sulawesi Tengah, pada Rabu 15 Maret 2023.

Pemberitahuan peringatan dini dan cuaca ekstrem ini menjadi himbauan yang disampaikan BMKG kepada masyarakat Sulawesi Tengah.

Berpotensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat pada malam dan dinihari di wilayah Donggala, Parimo, Poso, Touna, Tolitoli, Buol, Morowali Utara.

Baca Juga:  Lumbung Atlet Taekwondo Masa Depan ada di WTF Banggai Luwuk Utara

Adapun Informasi Dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) telah merilis peringatan dini cuaca ekstrem di wilayah Sulawesi Tengah meliputi:

Kota Palu, Donggala, Sigi, Parigi Mouotong, Poso, Tojo Una Una, Tolitoli, Buol, Morowali, Morowali Utara, Banggai, Banggai Laut serta Banggai Kepulauan dan sekitarnya.

Baca Juga:  Pemprov Sulteng Berharap Aplikasi MyPertamina Beri Kemudahan Masyarakat

Dengan telah diluncurkan informasi peringatan dini cuaca ekstrem di wilayah Sulawesi Tengah dari BMKG.

Menjadi himbauan untuk waspada dengan adanya cuaca ekstrem yang terjadi pada tanggal 15 Maret 2023 di wilayah Sulawesi Tengah dan sekitarnya. *

Sumber BMKG

Editor: Sofyan