Dimana kah kedudukan mahkota, derajat seseorang dan kehormatan nya. Mahkota seseorang itu adalah akalnya.
Derajat seseorang itu ditentukan oleh agamanya, dan kehormatan seseorang itu adalah akhlaknya.
Janganlah terlalu keras pada dirimu, karena hasil akhir dari semua urusan dunia ini sudah ditentukan.
Jika sesuatu ditakdirkan untuk menjauh dari mu, maka ia tak akan pernah mendatangi mu.
Jika sesuatu itu ditakdirkan terbaik untuk mu, maka tak ada jalan untuk lari dari nya.
Jujur lah pada kehidupan, karena sekali saja kita melakukan kebohongan, maka seribu kejujuran yang akan kita lakukan akan di ragukan orang.
Kita tidak dapat menyenangkan semua orang, sebagian besar justru membenci.
Kita tidak perlu menjelaskan siapa diri kita kepada para pembenci, karena mereka tidak butuh itu.
Seberapa besar upaya kamu untuk meyakinkan, mereka lebih yakin dengan kebencian nya.
Ketika gagal, kamu baru tahu kelemahan mu. Ketiga berhasil, kamu baru tahu kekuatan mu, tetapi ketika kamu tidak bertindak sama sekali, kamu tidak tahu siapa dirimu.
Nasehat untuk para istri, agar jangan sampai suami nya lapar. Setiap suami punya hipotalamus (nama bagian otak) yang lebih besar dari otak perempuan.
Hal itu menyebabkan, anak laki-laki lebih cepat lapar dari pada anak perempuan.
Oleh sebab itu pantang bagi seorang istri untuk mengajak atau menasehati suaminya yang lalai saat ia lapar.
Semua pembicaraan suami-istri akan sia-sia, bila perut suami bahkan dibawah perut suami sedang tak ada makanan.
Kebiasaan buruk manusia ketika sedang ngomongin orang lain, maka merasa paling baik dan paling benar, padahal justru sebaliknya, seperti satu jari telunjuk menunjuk orang lain, maka secara serentak empat jari yang lain menunjuk diri sendiri.
Setabah apapun menanti, sekuat apapun menggenggam, sebesar apapun bertahan, seberusaha apapun menjaga, yang tidak ditakdirkan untuk mu tidak akan menjadi milikmu.
Kadang seseorang itu menjadi tak peduli, bukan karena ia tak peduli lagi, tetapi ia menyadari bahwa kepeduliannya tak dihargai.
Discussion about this post